Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sekali Menyerah tak apalah..?

Ini adalah poin yang sebenarnya cukup dilematis. Kata 'menyerah' merupakan hal negatif. Kita dianjurkan untk tidak menyerah dan ahrus senantiasa bekerja keras untuk sukses. Namun bagaimana jika memang tantangan terasa sangat berat? Inilah tawaran masukan bagi anda : 'sekali menyerah tak apalah...,lalu terusakan perjuangan dan perjalanan suskese anda.

Ketika anda harus menyerah sekali waktu,di lain hari,teruskanlah rencana rencana terbaik anda. Demikianpun dalam pengorbanan. Jika anda telah mencoba berkorban,baik dari segi waktu maupun energi,namun gagal juga,menyerahlah hanya untuk sesaat. Akui saja, 'Oke saya kalah untuk kali ini. Saya menyerah...' Tapi lanjutkan ungkapan tersebut dengan ungkapan, 'Akan saya coba cara lain.'


atau akan saya ubah cara bisnis yang lain, akan saya ubah jalan karir saya atau sebaginya. Semua tergantung situasi dan kondisi anda. Memang tak bisa dipungkiri tantangan yang berat harus direspon dengan pengorbanan yang besar. Dalam situasi seperti ini pengorbanan yang besar pun kadang kadang harus gagal dan semnetara menyerah.

Jadi sebagai pengingat kembali " bahwa sesekali menyerah tak apalah...,lalu bangkitlah menuju kesuksesan dan awali langka terbaik kembali.


Tetap terukur dan punya sasaran terbaik

Poin poin diatas hanyalah sebagai alat bantu untuk anda bersikap ketika harus berkorban. Hal yang perlu selalu kita ingat adalah pengorbanan yang kita lakukan harus tetap terukur dan punya sasaran terbaik. Pergunakanlah ukuran ukuran keberhasilan sesuai situasi dan kondisi anda. Tentu saja kesuksesan terhebat didalam hidup anda.


2 komentar untuk "Sekali Menyerah tak apalah..?"

  1. sanagt memotivasi sob artikelnya, thanks. never say give up, life is everlasting struggle, hehe

    BalasHapus
    Balasan
    1. Sama sama Kang @Budi saya juga belajar dalam hal ini,baik suka ataupun duka yang terpenting adalah semangat,mencoba,gagal dan bangkit lagi agar bisa berhasil

      Hapus