Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Rencana Apa di Tahun 2014?

Mari kita merenung sebentar mengenai apa saja yang telah kita lalui di tahun 2013 sebelum kita melangkah ke tahun baru,semangat baru,dan semua pasti baru. Tapi apakah anda pernah terpikir untuk mengoreksi apa saja tujuan anda di saat tahun 2013 tersebut. Jika Ya? Katakanlah pada diri kita masing masing apakah kita sudah mencapai target yang kita lalui tersebut. Dan apabila TIDAK, coba kita sama sama memperbaiki dari apa saja yang belum pernah tercapai dan mulai rubah di tahun 2014 yang sebentar lagi akan menyambut kita.

Reancana apa di tahun 2014? Ini adalah rencana saya ke depan mudah mudahan dapat terealisasikan seperti di tahun 2013 saya berhasil memperoleh sebuah penghasilan ribuan dollar di bisnis online. Maka di tahun 2014 ini saya akan mengembangkan kemampuan saya khususnya dalam mencari sebuah dollar di dunia maya.

Banyak sekali suka dan duka dalam perjalanan saya di bisnis online ini,Alhasil dengan seringnya saya trial dan error yang saya alami dalam mengembangkan sebuah bisnis online, titik terangpun menghampiri saya.(siapa yang akan bekerja keras,maka dia akan menikmati hasil dan kegagalan bukanlah suatu penghambat dalam perjalanan untuk meraih kesuksesan justru malah sebaliknya dengan ke gagalan kita bisa kebal dan kuat dalam menghadapi segala rintangan dan cobaan dan gagal adalah awal menuju kesuksesan).

Berikut tujuan tujuan atau rencana saya di tahun 2014 :
  • Meningkatkan penghasilan Triond $5000 / bulan / akun
  • Meningkatkan penghasilan Google Adsense $1000 / bulan
  • Meningkatkan penghasilan Infolinks $1000 / bulan
  • Meningkatkan penghasilan Ads $1000 / bulan
  • Dan bisnis online lainya

Mudah mudahan dengan konsep di tahun 2014 ini saya bisa mencapai penghasilan pengahasilan bisnis online saya tersebut. Amin

Dan bagi sahabat saya yang belum tahu mengenai cara berbisnis online atau saat ini ingin merasakan hasil dari bisnis online silahkan baca 10 persiapan untuk memulai bisnis online.




7 komentar untuk "Rencana Apa di Tahun 2014?"

  1. Balasan
    1. mau yang mana kang? bukanya dah di share semua kang disini.

      Hapus
  2. kang soleh orangnya share kok kang @diaz oktavino, buktinya ane dapat banyak ilmu di blog ini.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Makasih kang, kalau blog ane ini banyak membantu akang.

      Hapus
  3. Konsep yang luar biasa dan Matang kang? Salam sukses

    BalasHapus
  4. Masa lalu yang kelam jangan di ratapi, lihat kedepan dan raih cita cita. Jangan terpuruk karena kata tidak BISA, Coba dan Coba lah maka Jalan menuju kesuksesanpun akan dapat kita raih. Makasih Om sangat bermanfaat kontenya dan menjadi penyemangat hidup saya.

    BalasHapus