Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Gajian Lagi Dari Innreactive?

Menjelang akhir tahun banyak kejutan kejutan yang saya peroleh, sungguh sebuah rejeki yang harsu saya syukuri selalu. Seperti yang saya sering bilang dalam mencari rejeki di bisnis online sebenarnya sangatlah mudah dan gampang hanya saja banyak diantara kita yang masih belum paham tahu secara keseluruhan dalam mendapatkanya.

History di bulan ini cukup banyak yang saya dapatkan tepatnya di tanggal 1 desember saya gajian dari program wordads sebesar $1.789.90, kemudian tanggal 10 saya mendapatkan gajian dari triond sebesar $270.90, lalu pada tanggal 15 desember saya menerima gajian dari airpush sebesar $8.978.45 dan tanggal 22 dari admob sebesar $823.05 dan pada tanggal 23 desember saya menerima kembali dari inneractive sebesar $302.67 (dan akan dibayarkan pada tgl 28 desember 2014) berikut detail pendapatan saya dari inneractive :

Angka yang cukup lumayan besar dan sebuah kado istimewa saya di akhir tahun 2014 ini. Semua yang saya dapat diatas tentunya juga tidak semudah yang kita bayangkan butuh sebuah perjuangan dan extra kerja keras dalam mendapatkan itu semua. Dan saya yakin untuk Anda yang saat ini membaca pun saya yakin bisa untuk mendapatkan itu semua,hanya saja kemauan,belajar,action dan mencoba lah yang akan bisa mengantarkan kita ke pintu kesuksesan.  

Ini hanyalah sebuah catatan catatan saya dalam bisnis online,tidak ada unsur pamer ataupun yang lainya. semata mata sebagai penyemangat diri saya agar kedepan lebih baik dan baik lagi dalam bergelut di bisnis online.

2 komentar untuk "Gajian Lagi Dari Innreactive?"

  1. halo kang, telpon saya ko gak pernah diangkat sudah sebulan lebih loh...

    BalasHapus
    Balasan
    1. Nomor akang yang mana yah? Kalau nomor gak saya save jarang saya angkat kang? Coba SmS dulu kang biar saya tahu? heheheh

      Hapus